angkanya
3,2
5,1
7,6
8,3
12,5
paiakai cara dan penjelasan ya kk
Jawaban:
3,2 = 3
5,1 = 5
7,6 = 8
8,3 = 8
12,5 = 13
Penjelasan dengan langkah-langkah:
apabila angka di belakang koma kurang dari 5 (0,1,2,3,4) itu pembulatan nya kebawah.
contoh yg soal nomor satu tadi; 3,2 dibulatkan jadi 3 karena angka dibelakang koma lebih kecil dari 5. begitu juga dengan soal nomor 2,dan 4.
apabila angka di belakang koma lebih dari 5 (5,6,7,8,9) maka pembulatan nya ke atas.
contoh yg soal nomor 3; 7,6 dibulatkan menjadi 8 karena angka di belakang koma lebih besar dari 5. begitu juga dengan soal nomor 5.
semoga membantu dan maaf kalo ada yang salah.